Penyakit Vertigo

Standard

vertigovertigo adalah : sensasi gerakan atau rasa gerak dari tubuh atau lingkungan sekitarnya, dapat disertai gejala lain, terutama dari jaringan otonomik akibat gangguan alat keseimbangan tubuh. Vertigo (sering juga disebut pusing berputar, atau pusing tujuh
keliling) adalah kondisi di mana seseorang merasa pusing disertai berputar atau lingkungan terasa berputar walaupun badan orang tersebut sedang tidak bergerak.


Beberapa gejala penyakit vertigo :
1. Kepala pusing
2. Pandangan seperti berputar
3. Kadang disertai telinga berdengung
4. Mual, muntah
5. Keringat dingin.

Leave a comment